Gerakan Pramuka Gugus Depan 07.267-07.268 Kwarran Mrebet yang berpangkalan di SD Negeri 1 Bojong sukses menyelanggarakan Musyawarah Gugus Depan (Mugus). Terpilih menjadi Ketua Gugus Depan (Gudep) Putra Kak Ratmoko Adhi Komarudin dan Ketua Gudep Putri, Kak Rina Puspitaningdyah. “Mugus tahun ini diikuti oleh 23 pembina satuan dan dihadiri dari Pengurus […]
Yanda Bunda Pembina Pramuka Siaga diharapkan menyiapkan dan membimbing Nanda-nanda untuk mengikuti Pesta Siaga Cabang 2021. Kegiatan yang akan dilaksanakan secara virtual ini bakal digelar, Sabtu (3 April 2021). “Digelar secara Virtual. Hal ini mempertimbangkan kebijakan terkait pandemi COVID-19,” ungkap Wakil Ketua Bidang Pembinaan Anggota Muda (Binamuda) Kak Kusno melalui […]
Nanda Pramuka Siaga di Kwartir Cabang (Kwarcab) Purbalingga diminta untuk bersiap mengikuti Pesta Siaga Cabang 2021. Kegiatan yang akan dilaksanakan secara virtual ini bakal digelar, Sabtu (3 April 2021). Ketua Kwarcab Purbalingga, Kak Subeno melalui Wakil Ketua Bidang Pembinaan Anggota Muda (Binamuda) Kak Kusno mengungkapkan, kegiatan Pesta Siaga Cabang bertujuan […]
Bidang Humas dan Protokol (Humpro) Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Kabupaten Purbalingga diminta untuk untuk menggenjot sosialisasi dan edukasi Protokol Kesehatan (Prokes) pencegahan dan penyebaran Covid-19 melalui media sosial (medsos). “Saat ini, angka kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Purbalingga melonjak. Oleh karena itu, Saya minta bidang Humpro memproduksi iklan-iklan […]
Pangkalan SMK Negeri 2 Purbalingga, Ambalan Jenderal Soedirman Dewi Sartika mengukuhkan 32 orang Penegak Bantara. Sebelum pengukuhan, mereka telah menyelesaikan berbagai tugas yang termuat dalam syarat-syarat kecakapan umum (SKU) penegak bantara, yang terdiri dari pengembangan spritual, emosional, sosial, intelektual, dan fisik. Pembina Pramuka, Kak Himmah Alawiah S.Pt menuturkan, kegiatan ini […]